Banking Day

Banking Day

Oleh: Ike Setiowati, S.Pd.i
Penerbit: Sekolah Literasi Indonesia
Tahun terbit: 231

“Banking Day” merupakan aktivitas literasi yang ditujukan untuk Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD). Dengan melakukan aktivitas bermain peran sebagai teller bank, anak diperkenalkan dengan manfaat dalam menabung di usia dini. Selain itu, anak dapat dilatih untuk dapat bersikap ramah kepada orang lain.

MODUL KLIK LAINNYA

Oleh: Roro Ida
Penerbit: Sekolah Literasi Indonesia
Merupakan aktivitas bermain sains sederhana dengan memanfaatkan benda di sekeliling untuk memahami sifat-sifat magnet[…]